Tips Photo Lansdcape
PotretLandsCape
Salah satu aturan yang harus dipenuhi dalam pemotretan landscape adalah
horison harus datar. Pertemuan antara bumi dan langit di kejauhan ini
memang disebut horison, batas pandangan horisontal, jadi memang sudah
sewajarnya harus ditampilkan datar
Tapi pada kenyataannya banyak foto yang di-upload dengan kondisi horison yang miring,
Horison yang miring mungkin disebabkan oleh tekanan jari pada shutter
ketika memotret, jadi bagian sebelah kanan menjadi lebih rendah. Untuk
menghindari kondisi ini, ada beberapa cara yang bisa ditempuh:
Perbaiki cara memegang kamera. Gunakan tangan kiri untuk menyangga kamera agar posisi kamera lebih stabil.
Tekan shutter dengan gerakan "meremas", bukan "memukul" shutter
dengan jari telunjuk. Yang dimaksud di sini adalah gerakan telunjuk
ketika menekan harus diimbangi dengan jempol :-)
Gunakan shutter auto-timer 2 detik sehingga tidak terjadi guncangan kamera
Gunakan tripod
Tapi bagaimana jika potret sudah terlanjur jadi seperti foto di atas itu?
Tentu foto itu masih bisa di-edit dengan Photoshop ataupun dengan croping
moga manfaat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar